Arti lambang Desa Poh Bergong

23 Agustus 2019 11:10:09 WITA

 

 

                                       DESA POH BERGONG

1. Bintang : Melambangkan Ke- Tuhanan Yang Maha Esa.
2. Padi dan Kapas : Melambangkan Kesejahtraan dan Kemakmuran.
3. Rantai  : Melambangkan Masyarakat Desa Poh Bergong Menjunjung Tinggi Persatuan dan Kesatuan. 
4. Gong : Melambangkan Desa Poh Bergong dalam mengambil suatu keputusan lebih mengutamakan azas musyawarah muufakat.
5. Gambar Empu : Melambangkan nama dari Desa Poh Bergong yang diambil dari nama tokoh agung amat disegani oleh masyarakat Desa Poh Bergong yaitu “ MPU BREGU “.
6. Candi  : Melambangkan Krama Poh Bergong menjunjung tinggi Adat, Budaya dan Agama.
7. Tangga/Undagi : Melambangkan bahwa pembangunan yang dilaksananakan secara bertahap.
8. Segi Lima : Melambangkan lambang Negara Kesatuan Republik Indonesia yaitu PANCASILA.
    :  
    :  

 

 

Dokumen Lampiran : Arti Lambang Desa Poh Bergong


Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

TRANSFORMASI DIGITAL PELAYANAN PUBLIK DI KABUPATEN BULELENG

SINGA PINTER | https://singapinter.bulelengkab.go.id/ Sistem Navigasi Akses Pemanfaatan Layanan Informasi Terintegrasi Akses Layanan dan Informasi Terintegrasi Akses Mudah, Cepat dan Aman Informasi Beragam Data Real Time Yuk kunjungi Singa Pinter di halaman https://singapinter.bulelengkab.go.id/

Lokasi Poh Bergong

tampilkan dalam peta lebih besar